Visi & Misi

VISI:

Mewujudkan program studi yang maju dan berkualitas dalam kegiatan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat pada bidang ilmu teknik sipil dengan prinsip keislaman di kawasan Indonesia Timur pada tahun 2029.

 

MISI:

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang bermutu dan memiliki keahlian dalam bidang teknik sipil.
  2. Melakukan dan menghasilkan penelitian serta menerapkan hasil penelitian dalam bidang teknik sipil.
  3. Memberikan dukungan sumber daya bagi staf akademik untuk mengembangkan diri agar menjadi ilmuwan dan peneliti yang kreatif dan inovatif serta pendidik yang handal.
  4. Menyelenggarakan pengabdian masyarakat dalam bidang teknik sipil sebagai upaya perkembangan ilmu pengetahuan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat.
  5. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan dalam menganalisis, mengembangkan dan menerapkan ilmu teknik sipil dalam dunia kerja dan masyarakat.
  6. Memperluas kerja sama dengan pihak lain (pemerintah dan pihak swasta serta perguruan tinggi lainnya) yang saling menguntungkan sehingga bermanfaat bagi pengembangan keilmuan dan kesejahteraan masyarakat.

UNIYAP News & Events

Pertama di Dunia! Rumah dari Beton Campuran Popok Bayi Hasil Riset Ilmuwan RI 02 Juli 2024

Permasalahan penggunaan bahan bangunan dan permasalahan limbah yang dapat menyebabkan permasalahan iklim kerap menjadi perbincangan. Masalah ini membuat salah satu insinyur sipil di Universitas Kitakyushu asal Indonesia memulai proyek membuat rumah dari beton yang menggunakan campuran popok bayi saat mengajar di Institut Teknologi dan Sains Bandung (ITSB). Berawal dari Biaya Rumah yang Mahal Dituliskan........ Selengkapnya

UNIYAP Testimonial

UNIYAP Media

HIGHLIGHT - UNIVERSITAS YAPIS PAPUA
AFTER MOVIE PKKMB UNIYAP 2023
Profil Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UNIVERSITAS YAPIS PAPUA